Seni atau art bisa punya banyak purpose, termasuk salah satunya art activism.
Ga cuma di era reformasi dulu, sekarang pun di berbagai kota banyak artist yang menyuarakan pendapat lewat karya seni. Yang paling bisa dilihat di ruang publik, tentu adalah street art.
Misalnya, street art bertajuk “Buanglah Koruptor ke Tempat Sampah” yang dibuat oleh Dhigel dalam proyek Google Chrome Open Spaces ini
Lalu, ada juga street art di Semarang yang pesan utamanya adalah “Berani Jujur Itu Hebat” oleh Karamba Art Movement
Dan juga The Popo, yang terkenal dengan kritik sosial di mural-muralnya .
Jadi, siapa bilang seniman ga bisa bikin perubahan?
Baca juga: Art vs Design
Header image credit: epicantus.tumblr.com