Urban Farming, Cara Teknologi Mendekatkan Kita pada Alam

Semakin urban, semakin canggih teknologi dalam hidup kita, nggak seharusnya kita semakin jauh dengan alam dan kesadaran agrikultural dan lingkungan. Masih ingat tidak memori ketika zaman sekolah dasar, pelajaran berkebun dan bercocok tanam menjadi pelajaran yang cukup diminati. Biasanya kita senang karena dari pelajaran tersebut kita bisa mendapatkan pengalaman baru serta biasa menyatu dan mencintai … Lanjutkan membaca Urban Farming, Cara Teknologi Mendekatkan Kita pada Alam